Postingan

Menampilkan postingan dari Juli 7, 2014

Pendakian Gunung 29 Kudus Tahun 2013

Gambar
     Pada Tanggal 29 Desember 2013, Saya dan teman-teman Organisasi pramuka mengadakan kegiatan Pecinta Alam. Kami mendaki salah satu gunug di Jawa Tengah. Gunung itu bernama Puncak 29 Kudus. Perjalanan yang kami tempuh selama 2 jam dari Rembang-Kudus menggunakan Sepeda motor.         Pengalaman naik gunung pertama langsung mendapatkan track pendakian yang luar bisa kerennya hingga saya dan teman-teman hampir saja menyerah karena melihat kondisi saya yang sudah tidak mampu lagi. Tapi bukan kami kalau tidak bisa menaklukan puncak 29 Kudus. Akhirnya, kamipun saling bahu-membahu untuk sampai kepuncak. Kami selalu menjaga sahabat-sahabat kami ini seperti menjadi diri kami sendiri. Menurut kami dengan kegiatan naik gunung seperti kami bisa saling mengenal satu sama lain. Banyak hal-hal lucu, menjengkelkan, mengharukan, dan menyenangkan yang kami dapat dari kegiatan ini .          Perjalanan kami tempuh 5 jam untuk mencapi puncak dengan jalan kaki. Ada 4 Pos yang kami lewati saat perj